Tempat wisata keluarga karangasem

Gundana

Setelah 15 tahun bekerja sebagai pekerja kantoran, akhirnya berhasil mewujudkan cita-citanya untuk menjadi freelancer di awal tahun 2016. Selain menulis soal makanan di surgamakan.com, juga menulis soal day-to- day life sebagai seorang ibu yang suka jalan-jalan di pashatama.com. Sering terlibat di beberapa social media campaign untuk beberapa brand sebagai influencer, dan bisa ditemui di Twitter (juga Instagram) : @pashatama & @surgamakan. Selain menulis, juga menghabiskan banyak waktu di dapur dan di pasar sambil mengelola catering masakan rumah yang menyediakan makanan khas rumahan untuk pekerja kantoran maupun anak kost. Waktu senggangnya dihabiskan untuk berjemur di pantai. Atau setidaknya di pinggir kolam renang.

TRIBUN-BALI.COM – Liburan ke Bali, kurang lengkap rasanya jika tak berkunjung ke Kabupaten Karangasem.

Karangasem dikenal memiliki beragam potensi wisata yang menarik untuk dikunjungi.

Mulai dari pura, ladang bunga, hingga air terjun, semuanya bisa kamu jumpai di sini.

Akses menuju Karangasem pun tak terlalu jauh, kamu hanya perlu berkendara sekira 2 jam dari Denpasar.

Dirangkum TribunTravel dari berbagai sumber, berikut 7 tempat wisata di Karangasem Bali yang bisa menjadi destinasi pilihan untuk liburan akhir pekan.

• Rekomendasi 6 Tempat Makan Milik Artis Tanah Air di Bali, Ada Titik Temu Coffee Milik Raisa

• Rekomendasi 5 Villa Tepi Pantai Terbaik di Bali

1. Taman Bunga Gumitir

Taman Bunga Gumitir memiliki pesona keindahan tersendiri, yakni hampara bunga marigold yang indah.

Kawasan ini juga mempunyai lanskap Gunung Agung yang megah, ditambah udara sejuk serta pemandangan cantik dari jajaran bunga yang bermekaran.

Kendati demikian, Taman Bunga Gumitir tidak bisa dikunjungi setiap saat.

Waktu yang tepat berkunjung ke Taman Bunga Gumitir adalah saat bunga marigold mekar dan bersemi indah.

BACA JUGA:   Villa agrowisata gunung mas

Bentangan laut biru dan kokohnya dinding tebing menjadikan tempat ini sebagai salah satu spot foto terbaik di Bali.

Bagi pecinta fotografi, nampaknya tempat ini bisa menjadi pilihan yang tepat untuk mengisi momen liburan akhir pekan.

Dengan akses yang cukup mudah, kamu tak perlu susah payah untuk mencapai puncaknya.

2. Bukit Asah Bugbug

KAMPING - Puluhan tenda untuk kamping dibangun di Bukit Asah, Desa Bugbug, Kecamatan Karangasem, Rabu (23/8).KAMPING – Puluhan tenda untuk kamping dibangun di Bukit Asah, Desa Bugbug, Kecamatan Karangasem, Rabu (23/8). (TRIBUN BALI/SAIFUL ROHIM)

Pada Kesempatan yang lalu kita sudah membahas tentang Obyek Wisata Tirta Gangga di Kabupaten Karangasem, kali ini kita akan membahas kembali salah satu obyek wisata sejarah yang indah sekali di Kabupaten Karangasem, yaitu Taman Ujung atau disebut juga Taman Sukasada.

Taman Ujung terletak di Desa Ujung, Jalan Raya Taman Tumbu, Karangasem, Bali. Dari pusat Kota Singaraja memerlukan waktu sekitar dua jam setengah perjalanan, dengan jarak tempuh 93 kilometer ke Taman Ujung. 

Daya Tarik Taman Ujung Sukasada

1. Taman Yang Elok

Taman Ujung Sukasada memiliki daya tarik yang mampu mendatangkan para wisatawan lokal, nasional, hingga wisatawan mancanegara. Selain karena bernilai sejarah, di tempat wisata tersebut terdapat area taman yang sudah tertata dengan baik, sehingga menyajikan panorama keindahan yang memanjakan mata. Bunga-bunga yang berwarna – warni, lebih dari satu jenis tanaman, area rerumputan, adalah beberapa bagian yang menghiasi Taman Ujung Sukasada.

2. Danau, Dan Bangunan Artistik

Selain taman, di Taman Ujung Sukasada juga terdapat lebih dari satu danau. Dan di tengah – tengah danau tersebut terdapat sebuah bangunan artistik yang bernama Balai Giri, atau Balekambang. Terdapat tiga buah pintu utama untuk bisa masuk ke Taman Ujung Sukasada. Tetapi bagi para pengunjung hanya bisa masuk melewati gerbang utama yang ada di dekat area parkir saja.

BACA JUGA:   Tempat wisata keluarga baru di lembang

3. Tempat Terbaik Menikmati 3 Wisata Alam Yang Berbeda

Taman Ujung Sukasada, atau Taman Ujung Karangasem merupakan spot terbaik untuk menikmati 3 keindahan alam Bali sekaligus dalam satu tempat. Tepatnya di sebuah gerbang atau bangunan pilar terbuka yang bernama Bale Kapal  yang berada di paling atas dengan menaiki 100 anak tangga, dari spot tersebut tersaji 3 pemandangan alam sekaligus. Di antaranya : Taman Ujung Sukasada, Pantai yang indah dan Pegunungan

Sejarah Singkat Taman Ujung

Taman Ujung Karangasem dibangun oleh raja Karangasem I Gusti Bagus Jelantik, yang bergelar Anak Agung Agung Anglurah Ketut Karangasem. Pada awalnya luasnya hampir 400 hektare, tetapi sekarang hanya tinggal sekitar 10 hektare. Kebanyakan tanah tersebut sudah dibagikan kepada masyarakat pada masa land reform. Taman ini adalah milik pribadi keluarga Puri Karangasem. Namun pengunjung umum diperbolehkan mengunjunginya.

Taman Ujung dibangun tahun 1909 atas prakarsa Anak Agung Anglurah. Arsiteknya adalah seorang Belanda bernama van Den Hentz dan seorang Cina bernama Loto Ang. Pembangunan ini juga melibatkan seorang undagi (arsitek adat Bali). Taman Ujung sebenarnya adalah pengembangan dari kolam Dirah yang telah dibangun tahun 1901. Pembangunan Taman Ujung selesai tahun 1921. Tahun 1937, Taman Ujung Karangasem diresmikan dengan sebuah prasasti marmer yang ditulisi naskah dalam aksara Latin dan Bali dan dua bahasa, Melayu dan Bali.

Fasilitas

Fasilitas di Taman Ujung Sukasada sudah sangat lengkap untuk menunjang kenyamanan wisata para pengunjung, seperti area parkir, dan toilet. Bagi para pengunjung yang ingin mecari penginapan dekat Taman Ujung Sukasada tidak akan terlalu susah, karena di dekat objek wisata tersebut terdapat penginapan yang menawarkan harga yang bervariatif, tergantung jenis penginapan, dan fasilitasnya.

BACA JUGA:   Memukau 9 Wisata Loksado

Referensi

https://id.wikipedia.org/wiki/Taman_Ujung

Also Read

Bagikan: